Anatsari meminta pimpinan KPK lainnya agar kasus yang menyeretnya saat ini tidak mengganggu kinerja KPK
BACA JUGA: Istri Antasari Anggap Kasus Nasruddin Bagian dari Teror
Sebab, KPK tetap harus eksis dan konsisten bekerja memberantas kasus-kasus korupsi yang sudah terprogram.“Saya sebagai pejabat negara sedang menghadapi suatu kasus yang saya diminta sebagai saksi
BACA JUGA: Antasari Tak Akan Mangkir
Dengan cuti itu, maka secara presidium pimpinan KPK sementara dijalankan empat wakil,” ungkap Antasari dalam jumpa pers, Minggu (3/5).Meskipun ketua KPK tidak ada di tempat karena tengah cuti, Antasari mengisyaratkan bahwa KPK harus tetap kencang bersemangat
“Pemberantasan korupsi jangan berhenti, jangan kendor
BACA JUGA: Kekerasan Masih Mengancam, Polisi Pelaku Terbanyak
Hal-hal yang sudah direncanakan terus jalanSaya mengharapkan rekan-rekan di KPK tetap jalanBegitu juga rekan-rekan di Kejaksaan Agung, Kepolisian bahwa korupsi adalah komitmen kita, baik langkah penindakan maupun pencegahan,” imbuh Antasari Azhar yang kemarin sempat dua kali mencium istrinya(har/jpnn)BACA ARTIKEL LAINNYA... Teten: Seleksi Anggota BPK Harus Diulang
Redaktur : Tim Redaksi