RUMBIA - Jumlah Pegawai Honorer Tidak Tetap (PHTT) Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bombana, Provinsi Sulawesi Tenggara yang memenuhi syarat menjadi CPNSD sudah dibocorkan Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Sultra, Toni Herbiansyah
Dari 348 honorer tahun 2005 yang diusulkan Pemkab, ternyata hanya 16 orang yang memenuhi syarat, sedangkan 332 lainnya dianggap tak layak oleh Badan Kepegawaian Negara (BKN)
BACA JUGA: Empat Tahun Gaji 13 PNS Digantung
Bocoran ini sudah tentu pasti membuat resah ratusan honorer di Bombana
BACA JUGA: Setengah Juta Penduduk Bogor Perokok Aktif
"Betapa kecewanya honorer di Bombana jika mereka tak terakomodirIa menambahkan, jika rumor "upaya ekstra" itu benar, tetapi honorer yang bersangkutan tetap tak diloloskan menjadi CPNS, maka Sahrun mempersilahkan para honorer mengadu ke Fraksi Demokrat Indonesia Raya di DPRD Bombana
BACA JUGA: Kejaksaan Kejar Kuitansi Anggaran
Sebab, pasca keluarnya pengumuman data base honorer nanti, (F-DIR) akan membuka posko pengaduan honorer"Kami siap menerima laporan yang merasa atau menderita kerugian akibat ketidaklulusannya, tentu harus disertai dengan bukti-bukti kongkriIdentitas pelapor pun dijamin akan kami lindungi," tandas Sahrun(kp/awa/jpnn)
BACA ARTIKEL LAINNYA... UMK Batam Rp 1.402.000
Redaktur : Tim Redaksi