JAKARTA--Setiap pemerintah daerah mulai provinsi, kabupaten, dan kota, akan memiliki rumah dukaDengan adanya rumah duka ini, setiap pronvinsi, kabupaten/kota akan bisa mengetahui berapa kematian yang terjadi setiap hari di wilayahnya masing-masing.
Menurut Menteri Kesehatan (Menkes) Endang Rahayu Sedyaningsih, langkah tersebut merupakan upaya pemerintah untuk memantau angka kematian di Indonesia
BACA JUGA: KPK Ditenggat 3 Hari
Cara ini juga diyakini lebih akurat karena masing-masing kabupaten/kota dan provinsi harus melaporkannya ke pusat."Bukannya tidak percaya dengan data BPS, tapi Kementerian Kesehatan sengaja melakukan pencatatan dan pendataan yang berhubungan erat dengan kesehatan
Untuk melihat efektivitas pengadaan rumah duka di daerah-daerah, Kementerian Kesehatan telah melakukan uji coba di 6 wilayah, yaitu DKI Jakarta, Jawa Tengah, Gorontalo, Papua, Bali, dan Nusa Tenggara Timur
BACA JUGA: Massa Pak Pak Dermo KPK
"Hasil sementara cukup memuaskan
BACA JUGA: KAMI Minta KPK Seriusi Century
Dikatakan, nantinya Kementerian Kesehatan akan menambah jumlah rumah duka selain 6 provinsi tersebut(esy/jpnn)BACA ARTIKEL LAINNYA... Birokrasi Hambat Program Jamkesmas
Redaktur : Soetomo Samsu