"Kalau ada indikasi pidana korupsi dalam perkembangan, tim penyelidik tentunya perlu untuk menghadirkan nama-nama yang ada disebutkan tadi untuk memanggil orang-orang itu," kata M Jasin disela-sela diskusi di Warung Daun, Cikini, Jakarta, Sabtu (6/3).
Hanya saja, kata M Jasin, pihanya tidak ingin berandai-andai
BACA JUGA: Menteri asal PKS Paling Mungkin Dicopot
Bila indikasi keterlibatannya kuat kata dia, KPK baru melakukan pemanggilanBACA JUGA: KPK Tak Sependapat Dengan SBY
Bukti-bukti dan peristiwanyaBACA JUGA: KPK Kerja Maraton Pasca Paripurna DPR
Sementara pememanggilan orang itu untuk kita mintai keterangan," pungkasnya.Terhadap kasus ini, kata Jasin pula, KPK tidak mau main-mainApalagi masyarakat menaruh harapan besar terhadap KPK.
"Kalau kita main-main dengan harapan masyarakat terhadap penegakan hukum maka masyakat akan komplain beratYang jelas sekarang kita masih mendapatkan kepercayaan dari publikItu pertanda kita tidak main-main," ujarnya.(awa/jpnn)
BACA ARTIKEL LAINNYA... Hakim MK Anggap DPR Ragu-ragu
Redaktur : Antoni