10 Tip Diet Aman dan Efektif untuk Penampilan Terbaik
Jumat, 09 Agustus 2024 – 15:57 WIB

Ilustrasi Diet. Foto: Ricardo/JPNN.com
2. Pilih Makanan Sehat dan Bergizi
Fokus pada konsumsi makanan sehat dan bergizi, seperti buah-buahan, sayur-sayuran, protein tanpa lemak, dan karbohidrat kompleks. Hindari makanan olahan, makanan tinggi gula, dan makanan berlemak tinggi.
3. Perhatikan Porsi Makan
Makan secukupnya dan hindari makan berlebihan, salah satu caranya gunakan piring yang lebih kecil dan perhatikan porsi makanan.
"Mengontrol porsi makan bisa membantu menghindari kalori berlebih yang tidak diperlukan," tambah dr. Hany Anneke.
4. Minum Air Putih yang Cukup
Minum air putih yang cukup sepanjang hari berguna membantu tubuh untuk detoksifikasi dan meningkatkan metabolisme.
5. Olahraga Teratur