Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

10 Tips Mudah yang Bisa Anda Lakukan untuk Mencegah Timbulnya Batu Ginjal

Senin, 13 Desember 2021 – 06:40 WIB
10 Tips Mudah yang Bisa Anda Lakukan untuk Mencegah Timbulnya Batu Ginjal - JPNN.COM
Ilustrasi minum air putih. Foto: Hellosehat

Bicaralah dengan dokter Anda tentang hal itu dan pahami jika risiko kamu terkena batu ginjal tinggi.

9. Jangan menahan kencing terlalu lama

Menahan kencing di kandung kemih terlalu lama adalah salah satu hal yang bisa menimbulkan batu ginjal.

Ketika Anda pertama kali merasakan keinginan untuk buang air kecil, lakukan saja.

Menahannya terlalu lama bisa menyebabkan racun dan mineral menumpuk dan mengkristal dari waktu ke waktu untuk membentuk batu.

Juga, Anda tidak boleh minum lebih sedikit air untuk menghindari sering buang air kecil.

Ini tidak hanya bisa menambah masalah batu ginjal, tetapi juga meningkatkan risiko terkena penyakit ginjal lainnya dan infeksi saluran kemih.

10. Hindari alkohol dan rokok

Ada beberapa cara yang bisa Anda lakukan untuk mencegah timbulnya batu ginjal seperti misalnya makan dengan cerdas.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close