134.062 NIP PPPK Guru Terbit, SK yang Dicetak Cuma Sebegini
Jumat, 08 April 2022 – 23:45 WIB
Hal ini disesuaikan dengan kondisi masing-masing daerah.
"Ini kembali kepada daerah ya. NIP dan SK bisa cepat tergantung daerah. Pusat hanya bisa mengimbau," ucapnya.
Dia menyebutkan, jumlah daerah yang sudah mencetak SK PPPK sekitar 229 dari 506 Pemda penyelenggara seleksi.
Satya kembali mengingatkan, setiap instansi diberikan kesempatan maksimal 30 hari untuk mencetak SK PPPK. Dihitung sejak NIP PPPK diterbitkan BKN. (esy/jpnn)