Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

20 Menit Terbang, Wings Air Diduga Mengalami Gangguan Teknis, Pilot Memutuskan RTB

Selasa, 12 Oktober 2021 – 20:43 WIB
20 Menit Terbang, Wings Air Diduga Mengalami Gangguan Teknis, Pilot Memutuskan RTB - JPNN.COM
Pesawat Wings Air tipe ATR dengan kode penerbangan IW1878 dan kode registrasi PK WJU sedang terparkir di Bandara Internasional Lombok di Kabupaten Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat (NTB), Selasa (12/10/2021). (ANTARA/Nur Imansyah/Tangkapan Layar Facebook).

Akibatnya, pintu darurat sedikit terbuka, otomatis tekanan udara masuk ke pesawat makin tinggi.

"Gara gara penumpang yang duduk di depan, dekat pintu darurat, memegang tuas, sehingga pintu terbuka. Jadi, ada celah sehingga pesawat tidak terbang. Kami sudah di atas tadi, akhirnya pesawat kembali," katanya.

Saat live Facebook itu, pemilik akun juga menayangkan pesawat yang Wings Air IW1878 yang tidak bisa melanjutkan penerbangan sedang parkir di apron Bandara Internasional Lombok.

Tampak sejumlah kru pesawat dan petugas Angkasa Pura I sibuk di sekitar pesawat jenis ATR 72 tersebut dan sebagian mengeluarkan bagasi penumpang dari pesawat. (antara/jpnn)

Pesawat Wings Air nomor penerbangan IW1878 rute Lombok-Bima terpaksa harus kembali ke Bandara Internasional Lombok, setelah terbang selama hampir 20 menit.

Redaktur & Reporter : Boy

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close