Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

3 Manfaat Salak yang Bikin Kaget, BAB Makin Lancar

Senin, 26 Februari 2024 – 07:19 WIB
3 Manfaat Salak yang Bikin Kaget, BAB Makin Lancar - JPNN.COM
Salak. Foto : Ricardo/JPNN.com

Adanya gangguan asam lambung dan tidak seimbangnya hormon dalam tubuh bisa diatasi dengan mengonsumsi salak. Agar tidak berlebihan kamu bisa konsumsi 1-2 buah perhari.

2. Mencegah anemia

Manfaat salak selanjutnya ialah bisa membantu mencegah anemia.

Salak mengandung zat besi yang bermanfaat dalam proses pembentukan sel darah merah dalam tubuh.

Oleh sebab itu, mengonsumsi makanan yang mengandung zat besi sangat baik untuk menurunkan risiko anemia.

Selain zat besi, tiamin juga terdapat dalam kandungan salak. Sama seperti zat besi, tiamin juga berkhasiat untuk mencegah anemia.

3. Memperlancar buang air besar

Salak memang mengandung banyak serat. Namun, bukan berarti bisa menghambat buang air besar, justru malah memperlancar buang air besar.

Sebab, kandungan serat pada salak ada pada kulit ari yang menempel pada buah salak.(genpi/jpnn)


Ada beberapa manfaat salak yang tidak terduga dan ternyata baik untuk menjaga kesehatan tubuh dan salah satunya mencegah anemia.

Redaktur & Reporter : Fany

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close