Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

4 Fitur Unggulan Mitsubishi Pajero Sport, Tertarik? Ini Cara Murah Memilikinya

Jumat, 03 April 2020 – 17:22 WIB
4 Fitur Unggulan Mitsubishi Pajero Sport, Tertarik? Ini Cara Murah Memilikinya - JPNN.COM
Peluncuran Pajero Sport Rockford di GIIAS Makassar 2019. Foto: MMKSI

jpnn.com, JAKARTA - Mitsubishi Pajero Sport terbilang sukses menjadi pemain di segmen Sport Utility Vehicle (SUV) tanah air.  

Desain modern dengan sejumlah fitur canggih dalam menunjang pengendaraan, menjadi kekuatan sejati SUV berlogo tiga berlian itu. Tidak saja bisa diandalkan di jalan aspal tetapi juga medan offroad.

Desain yang terbilang revolusioner, mengusung bahasa utama Dynamic Shield, terpancar apik dari garis tegas di bagian bodi yang menjulur hingga ke belakang. Tak berkurang kesan unik di bagian buritan.

Mitsubishi Pajero Sport ditanamkan mesin anyar berkode 4N15 berkapasitas 2.4 liter, yang dapat menghasilkan tenaga hingga 181 Hp pada 3.500 RPM dengan torsi 430 Nm pada 2.500 RPM.

Tenaga mesin disalurkan melalui transmisi otomatis 8-percepatan. Kolaborasi transmisi otomatis 8-percepatan dengan paddle shift, diklaim menghasilkan efisiensi bahan bakar, tentu sensasi berkendaranya jadi berbeda.

Tentunya paket mekanis tersebut belumlah cukup. Mitsubishi sangat paham bagaimana menawarkan pengelaman yang benar-benar berbeda kepada konsumennya.

Empat fitur mutakhir di bawah ini merupakan bukti Mitsubishi tidak main-main mengembangkan generasi terbaru Pajero Sport. Berikut fitur unggulan di SUV yang sudah dirakit di Indonesia itu;

- Forward Collision Mitigation system (FCM)  

Mitsubishi Pajero Sport terbilang sukses menjadi pemain di segmen Sport Utility Vehicle (SUV) tanah air.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close