5 Bahan Alami Ini Bisa Menjadi Pengganti Gula yang Baik untuk Kesehatan
jpnn.com, JAKARTA - KITA menggunakan gula dalam berbagai makanan dan minuman seperti kopi, teh, hidangan asin dan manis.
Namun, mengonsumsi gula secara berlebihan juga tidak baik.
Salah satu penyakit yang bisa menyerang jika Anda rutin mengonsumsi gula atau makanan dan minuman yang mengandung gula adalah diabetes.
Unutuk itu, Anda harus segera menghentikan kebiasaan mengonsumsi gula.
Memotong bahan berbahaya ini dari diet Anda bisa memberikan keajaiban bagi tubuh Anda.
Seperti mengaktifkan kembali dan meningkatkan sistem kekebalan Anda, mengurangi stres, memperlambat penuaan, serta membantu Anda menurunkan berat badan.
Nah, ada beberapa bahan alami yang bisa Anda gunakan sebagai pengganti gula.
Apa saja itu? Berikut ini penjelasannya, seperti dikutip laman Timesofindia.