5 Cara Mengecilkan Lingkar Paha
Kamis, 16 Agustus 2018 – 17:30 WIB
Setiap mengkonsumsi makanan kalian harus memperhatikan label yang ada untuk mengetahui kadar gula dan jenis gula yang di gunakan. Selain itu kalian juga harus memperhatikan makanan yang asin seperti keripik, kentang, dan beberapa makanan lain yang mengandung garam.
5. Konsumsi air yang banyak
Saat menjalankan kegiatan sehari-hari kalian harus memperbanyak minum air putih, karena dengan minum air putih kalian terhindar dari ratusan kalori yang bisa kalian dapatkan dari minuman-minuman bersoda, manis, dan sebagainya. Dengan mengkonsumsi air putih yang banyak dapat membantu kalian menurunkan berat badan juga lho karena dapat mengontrol porsi makan.(20fit)