5 Manfaat Terong, Nomor 2 Bikin Pria Puas
Antioksidan juga berfungsi untuk menangkal radikal bebas. Radikal bebas merupakan salah satu pemicu penuaan dini pada kulit seperti kehilangan kekenyalan kulit, kusam dan kerutan halus.
2. Meningkatkan Libido
Dilansir dari What Women Want, terong juga salah satu makanan yang bisa meningkatkan kesuburan reproduksi.
Hal ini dikarenakan komponen nutrisi dalam terong berperan memicu hormon progesteron.
Hormon ini berfungsi dalam siklus reproduksi yang mendorong peningkatan libido.
3. Menyehatkan Kandungan Ibu Hamil
Terong juga mengandung asam folat yang tinggi, asam folat merupakan zat yang sangat dibutuhkan oleh janin dalam kandungan, seperti dilansir dari National Center for Biotechnology Information.
Oleh karena itu, mengonsumsi terong sangat baik untuk wanita hamil yang bisa membantu perkembangan janin dan mencegah bayi lahir cacat.
4. Menurunkan Berat Badan
Terong merupakan salah satu makanan ideal untuk pejuang diet.
Hal ini dikarenakan terong mengandung kalori rendah, tetapi kandungan seratnya tinggi.