Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

7 Jenis Teh ini Baik Dikonsumsi untuk Penderita Diabetes

Senin, 28 Juni 2021 – 04:28 WIB
7 Jenis Teh ini Baik Dikonsumsi untuk Penderita Diabetes - JPNN.COM
Teh hijau. Foto: Health

Menurut sebuah penelitian pada 2018, sebanyak 24 peserta pradiabetes yang mengonsumsi teh hitam dengan minuman manis memiliki kadar gula darah yang menurun secara signifikan.

Meski mekanismenya belum jelas, namun penelitian tersebut menunjukkan bahwa teh hitam bermanfaat baik bagi kesehatan.

3. Teh Hibiscus (Kembang Sepatu)

Teh kembang sepatu adalah minuman yang diproduksi dari kelopak bunga Hibiscus sabdariffa. 

Perlu Anda ketahui, jenis bunga tersebut memiliki kandungan antioksidan polifenol, seperti asam organik serta anthocyanin.

Bila pasien diabetes rutin konsumsi teh hibiscus, bisa bantu kontrol tekanan darah.

Menurut studi terhadap 60 responden diabetesi, konsumsi teh kembang sepatu dengan takaran 240 ml x 2 cangkir sehari dalam kurun waktu satu bulan terbukti bisa mengurangi tekanan darah sistolik.

Namun, pengidap diabetes harus berhati-hati. Ini karena teh hibiscus dapat bereaksi terhadap obat-obat hipertensi.

4. Teh Kayu Manis

Kayu manis dipercaya memiliki sifat antidiabetes. Hal itu dibuktikan lewat penelitian yang mengamati 30 orang dewasa dengan kadar gula normal  dan mengonsumsi 100 ml teh kayu manis.

Ada beberapa jenis teh yang dikabarkan baik untuk dikonsumsi oleh para penderita diabetes.

Sumber klikdokter

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close