Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

7 Makanan ini Bisa Bantu Atasi Sakit Kepala

Sabtu, 23 September 2017 – 21:40 WIB
7 Makanan ini Bisa Bantu Atasi Sakit Kepala - JPNN.COM
Sakit kepala. Foto: NDTV.com

Jadi, untuk meringankan sakit kepala Anda saat ini atau mencegahnya, konsumsilah satu atau dua semangka untuk membantu Anda pulih dengan cepat.

4. Roti gandum.

Anda mungkin makan banyak gula halus (karbohidrat sederhana), yang sebenarnya bisa membuat sakit kepala Anda memburuk.

Karbohidrat kompleks, di sisi lain, akan mencegah lonjakan gula darah. Roti gandum utuh akan memberi Anda energi yang bisa bertahan lama, nutrisi berharga dan serat, yang akan membantu Anda tetap kenyang.

5. Kalkun.

Kalkun mengandung vitamin B6, yang menurut Mayo Clinic dan bertanggung jawab atas produksi serotonin tubuh Anda karena serotonin berperan penting dalam menghilangkan rasa sakit.

Makanan seperti kalkun, tuna dan ayam adalah sumber vitamin B6 yang sehat.

Jika Anda tidak makan daging, Anda juga bisa mendapatkan nutrisi dari ubi jalar, kacang-kacangan, pisang dan asparagus.

Obat sakit kepala tidak baik jika dikonsumsi berlebihan dan terus menerus karena bisa menyebabkan berbagai masalah kesehatan.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close