Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

7 Manfaat Rutin Konsumsi Pepaya yang Mencengangkan

Sabtu, 17 Juli 2021 – 07:47 WIB
7 Manfaat Rutin Konsumsi Pepaya yang Mencengangkan - JPNN.COM
Ilustrasi pepaya. Foto: Ricardo/JPNN.com

6. Memperlancar pencernaan

Enzim papain dalam pepaya bisa membuat protein yang masuk ke dalam tubuh kita menjadi lebih mudah dicerna.

Pepaya juga sering digunakan untuk mengobati sembelit. Kalau Anda memiliki masalah dengan jadwal buang air besar yang tidak teratur atau bahkan sangat jarang, kamu bisa mulai dengan mengonsumsi pepaya secara teratur.

7. Melindungi kulit

Selain menjaga kesehatan tubuh, pepaya juga memiliki manfaat untuk membuat kulit tetap kencang dan awet muda.

Kulit yang sering terpapar radikal bebas akan berpotensi memiliki banyak kerutan, lebih kendur dan mengalami kerusakan kulit lainnya yang terjadi seiring bertambahnya usia.

Vitamin C dan lycopene dalam pepaya melindungi kulitmu dan bisa membantu mengurangi tanda-tanda penuaan ini.(genpi/jpnn)

Ada beberapa manfaat konsumsi pepaya untuk tubuh dan salah satunya adalah memiliki antioksidan kuat.

Redaktur & Reporter : Fany

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News