Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

9 Manfaat Mandi dengan Air Es, Nomor 2 Bikin Wanita Ketagihan Mencobanya

Selasa, 30 November 2021 – 08:10 WIB
9 Manfaat Mandi dengan Air Es, Nomor 2 Bikin Wanita Ketagihan Mencobanya - JPNN.COM
Ilustrasi mandi.

jpnn.com, JAKARTA - APAKAH Anda pernah mencoba mandi dengan air es? Mandi dengan air es mungkin masih sedikit yang melakukannya.

Mandi dengan air es mungkin terdengar sebagai sesuatu yang gila untuk dilakukan.

Padahal, mandi dengan air es memiliki manfaat yang baik untuk tubuh.

Apa saja itu? Berikut ini penjelasannya, seperti dikutip laman Drhealthbenefits.

1. Efek suhu air mengurangi peradangan dan kerusakan sekunder

Berendam dalam air dingin atau air es menekan kemampuan tubuh untuk berbaur dengan cairan dan sel-sel otot, sehingga mengurangi peradangan dan kerusakan sekunder.

Inilah sebabnya mengapa dokter merekomendasikan kompres es segera setelah cedera, seperti pergelangan kaki terkilir.

Saat cedera seperti ini, kerusakan jaringan bisa menjadi lebih parah akibat pembengkakan dan peradangan akibat genangan cairan di area cedera.

Ada beberapa manfaat mandi dengan air es untuk kesehatan tubuh seperti meningkatkan vitalitas pria.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News