Analisis Reza Indragiri Soal Motif Irjen Teddy Minahasa Berbisnis Narkoba, Ternyata
Minggu, 16 Oktober 2022 – 18:10 WIB
"Andai yang dijebak itu adalah bandit, silakan, tetapi kalau yang menjadi sasaran rekayasa kasus itu adalah orang baik-baik, jahanam itu namanya," ujar Reza Indragiri.
Diketahui, Irjen Teddy Minahasa terseret kasus peredaran narkoba jenis sabu-sabu.
Kapolda Sumatera Barat itu diduga terlibat jual beli barang bukti sabu-sabu sebanyak 5 kilogram (Kg).
Akibat perbuatannya itu, Irjen Teddy Minahasa batal dimutasi sebagai Kapolda Jawa Timur. (cr1/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi: