Analisis Skandal Cinta Terlarang Berawal dari Ucapan Putri Candrawathi, Begini
Senin, 22 Agustus 2022 – 11:51 WIB
"Mengajak berangkat ke Duren Tiga bersama RE, RR, KM, almarhum J. Mengikuti skenario yang dibangun oleh FS (Ferdy Sambo, red)," ungkap Agus.
Putri Candrawathi juga bersama Ferdy Sambo saat menjanjikan uang tutup mulut kepada Bharada RE, Bripka RR, dan KM.
"Bersama FS saat menjanjikan uang kepada RE, RR, dan KM," kata Komjen Agus Andrianto. (fat/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi: