Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Bali Segera Dibuka untuk Turis Lokal, Bagaimana Persiapannya?

Kamis, 30 Juli 2020 – 05:05 WIB
Bali Segera Dibuka untuk Turis Lokal, Bagaimana Persiapannya? - JPNN.COM
Salah satu lokasi wisata utama Bali, Pura Tanah Lot kembali bisa dikunjungi wisatawan. (Foto: threesixtyguides.com)

"Kebiasaan itu seperti sudah terlihat alami dilakukan. Perilaku menjaga jarak, semua orang melakukannya. Juga misalnya pembatasan tamu yang bisa makan di restoran. Semua dilakukan," kata Sarah lagi.

Aksi ekspat Australia di Indonesia

Bali Segera Dibuka untuk Turis Lokal, Bagaimana Persiapannya?
Merasa sebagai rumahnya sendiri, sejumlah warga Australia di Indonesia ikut membantu warga lokal.

 

Bagaimana pendapat Sarah mengenai adanya pihak yang meragukan data jumlah korban meninggal karena COVID-19 yang rendah di Bali?

Pada awalnya Sarah mengatakan dia memang agak skeptis dengan rendahnya akan angka kematian di Bali, namun kemudian mengatakan di zaman media sosial kejadian seperti itu tidak bisa dengan mudah ditutupi.

"Jadi kalau ada kejadian pasti akan dengan mudah menyebar di media sosial. Menurut saya di sini sistem sosial masyarakatnya bagus sekali. Dengan sistem banjar sangat efektif untuk mencegah penyebaran sejauh ini." katanya.

Dia juga melihat rasa solidaritas saling membantu juga menjadi salah satu hal yang positif selama pandemi.

Bali Segera Dibuka untuk Turis Lokal, Bagaimana Persiapannya? Photo: Kalangan ekspat di Bali juga memberikan bantuan sosial kepada warga setempat semasa pandemi. (Foto: Team Armed)

 

"Secara ekonomi dampak pandemi ini sangat besar bagi Bali karena daerah wisata. Bahkan yang kehilangan pekerjaan tidak mendapat bantuan sosial," katanya.

Akhir pekan ini, perhatian pariwisata Indonesia akan ditujukan ke salah satu destinasi utama berlibur, yakni Pulau Bali yang akan dibuka kembali untuk turis dalam negeri, meski angka penularan COVID-19 masih meningkat

Sumber ABC Indonesia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News