Baru Dilantik, 2 kader Golkar Diminta Cepat Sesuaikan Diri
Kamis, 26 April 2012 – 19:28 WIB
JAKARTA - Ketua Fraksi Partai Golkar, Setya Novanto mengatakan dengan telah dilantiknya dua anggota baru Fraksi Partai Golkar di DPR, maka jumlah anggota Fraksi Golkar di DPR kembali utuh yakni 106 orang. "Pergantian antarwaktu (PAW) dua anggota DPR tadi sekaligus menandai lengkapnya kembali jumlah anggota Fraksi Golkar di DPR," kata Setya Novanto, usai menyaksikan pelantikan dua anggota dewan oleh Ketua DPR Marzuki Alie, di gedung DPR, Senayan Jakarta, Kamis (26/4).
Dua anggota DPR yang dilantik masing-masing Poempida Hidayatullah yang menggantikan Jeffrie Geovanie daerah pemilihan (dapil) Sumatera Barat I dan Azhar Romli menggantikan Basuki Tjahja Purnama atau Ahok dari dapil Provinsi Kepulauan Bangka-Belitung.
Dijelaskan Bendarahara Umum Partai Golkar itu, Poempida dan Azhar Romli selanjutnya akan ditugaskan di komisi-komisi yang tentunya sesuai dengan keahlian yang mereka miliki. Kedua anggota DPR yang baru dilantik itu kita harapkan segera menyesuaikan diri dengan program Fraksi Golkar.
JAKARTA - Ketua Fraksi Partai Golkar, Setya Novanto mengatakan dengan telah dilantiknya dua anggota baru Fraksi Partai Golkar di DPR, maka jumlah
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
BERITA LAINNYA
- Hukum
Begini Nasib Aipda R, Polisi yang Tembak Mati Siswa SMKN 4 Semarang
Rabu, 27 November 2024 – 20:04 WIB - Humaniora
Kalah di Quick Count, Ridwan Kamil Masih Tunggu Hasil dari KPU
Rabu, 27 November 2024 – 20:02 WIB - Hukum
Keluarga Siswa SMK yang Tewas Ditembak Polisi Mengadu ke Polda Jateng
Rabu, 27 November 2024 – 19:06 WIB - Humaniora
8 Rekomendasi IAGL–ITB untuk Kemandirian Energi & Minerba, Dany Amrul Dorong Peran Kampus
Rabu, 27 November 2024 – 18:45 WIB
BERITA TERPOPULER
- Humaniora
Besok, Presiden Prabowo Sampaikan Realisasi Kenaikan Gaji Guru, PNS & PPPK Makin Makmur
Rabu, 27 November 2024 – 16:48 WIB - Humaniora
BPBD Minta Warga yang Terdampak Pergerakan Tanah di Cianjur Segera Mengungsi
Rabu, 27 November 2024 – 18:36 WIB - Pilkada
PDIP Sebut Ade-Asep Menang di Quick Count Pilbub Bekasi
Rabu, 27 November 2024 – 21:08 WIB - Politik
Quick Count Indikator Politik Pilkada Kabupaten Bandung: Sahrul - Gun Gun Unggul dari Dadang - Ali
Rabu, 27 November 2024 – 17:44 WIB - Pilkada
Hasil Sementara, Mari-Yo Unggul Signifikan di Pilgub Papua
Rabu, 27 November 2024 – 18:55 WIB