Bea Cukai Berikan Edukasi Kepada Mahasiswa di 3 Wilayah Ini
Kegiatan kunjungan itu sekaligus memberikan wawasan tentang bagaimana Bea Cukai menghadapi tantangan untuk meningkatkan perekonomian Indonesia.
Salah satu peran Bea Cukai dalam meningkatkan perekonomian adalah melalui pemberian fasilitas untuk pemberdayaan UMKM.
Fasilitas yang dimaksud adalah kemudahan impor tujuan ekspor (KITE). Bea Cukai juga senantiasa memberikan akses pelatihan dan pendampingan yang dibutuhkan oleh pelaku UMKM untuk bekerja sama dengan berbagai pihak.
“Dengan berlangsungnya sosialisasi kepada sivitas akademika, diharapkan para mahasiswa dapat menjadi agen penyuluhan bagi kalangan akademisi dan masyarakat umum tentang ilmu kepabeanan dan cukai,” tutup Hatta. (jpnn)