Bea Cukai Edukasi Pengusaha Milenial Terkait Ketentuan Kepabeanan
Rabu, 01 Desember 2021 – 20:28 WIB
Adapun proses pemasaran melalui teknologi digital yang sudah akrab dikalangan milenial.
Dia menyebut, Bea Cukai akan terus memfasilitasi dan melayani proses ekspor bagi setiap eksportir yang hendak memasarkan produknya ke pasar global.
Sementara itu, Bea Cukai Ambon bersama beberapa instansi terkait dalam Tim Gabungan Peningkatan Ekspor Maluku, mengadakan asistensi secara daring bagi PT Sumber Daya Wahana.
Kunjungan itu membahas persiapan ekspor cocoa bean dari Seram.
Melalui kegiatan itu, diharapkan calon eksportir bisa memanfaatkan fasilitas ekspor dari Bea Cukai, dan bisa berdiskusi terkait kendala yang dihadapi. (mrk/jpnn)