Bea Cukai Gandeng Pemda Pastikan Dana Bagi Hasil Cukai Tepat Sasaran
Rabu, 23 Maret 2022 – 21:55 WIB
Diharapkan, upaya Bea Cukai bersama pemda di berbagai wilayah ini dapat menghasilkan keputusan yang baik dalam pemanfaatan DBHCHT.
“Mari, bersama kami upayakan pemanfaatan DBHCHT yang tepat guna dan tepat sasaran sehingga dapat bermanfaat bagi masyarakat,” pungkas Hatta. (mrk/jpnn)