Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Bea Cukai Layani Ekspor Produk Rotan dan Hasil Bumi

Rabu, 13 April 2022 – 20:32 WIB
Bea Cukai Layani Ekspor Produk Rotan dan Hasil Bumi - JPNN.COM
Bea Cukai Gresik ikut melepas ekspor produk rotan ke Jepang. Foto: Humas Bea Cukai

Di Palu, Bea Cukai Pantoloan terus memberikan layanan atas kegiatan ekspor untuk menjaga pertumbuhan ekspor nasional.

Pada 7 April 2022, Bea Cukai Pantoloan melepas ekspor kelapa bulat dengan negara tujuan Tiongkok.

Kegiatan tersebut terselenggara di kawasan ekonomi khusus (KEK) Kota Palu di sekitar daerah Pelabuhan Pantoloan.

"Komoditas yang dilepas merupakan komoditas pertanian asli produk hasil bumi dari Provinsi Sulawesi Tengah yang diekspor PT Sulawesi Global Commodity,'' ujarnya.

Sebelumnya, komoditas tersebut telah berhasil diekspor melalui Pelabuhan Pantoloan dengan tujuan langsung ke Tiongkok.

Dia menegaskan, Bea Cukai selalu siap memberikan dukungan yang dibutuhkan untuk kemudahan pelaksanaan ekspor.

“Jika terdapat kendala di lapangan, jangan ragu untuk disampaikan kepada kami. Kami siap membantu untuk menyelesaikannya,” tandasnya. (mrk/jpnn)

Bea Cukai melayani ekspor produk UMKM rotan dan hasil bumi di Gresik dan Pantoloan

Redaktur & Reporter : Tarmizi Hamdi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close