Berperan Antagonis dalam Serial Katarsis, Slamet Rahardjo: Ini Pertama Kalinya..
Selasa, 14 Februari 2023 – 06:02 WIB
Katarsis mengisahkan tentang Tara (Pevita Pearce), wanita muda yang menjadi satu-satunya saksi dalam aksi pembantaian sadis kedua orang tua angkatnya.
Dia mencoba keluar dari rasa trauma dengan bantuan seorang psikolog, yang perlahan justru melihat ada rahasia besar disembunyikan dalam diri Tara.
Katarsis dibintangi oleh Pevita Pearce, Revaldo, Prisia Nasution, Sigi Wimala, Slamet Rahardjo, hingga Teuku Rifnu Wikana.