BPOM Tingkatkan Pengawasan Obat Tradisional
Rabu, 09 November 2011 – 13:20 WIB
PEKANBARU - Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) Pekanbaru, semakin gencar meningkatkan pengawasan terhadap obat-obatan yang beredar di Pekanbaru dan Riau. Ini terkait surat yang dikeluarkan BPOM RI tertanggal 13 August 2010 tentang obat tradisional bahan kimia Nomor: HM.03.03.1.43.08.10.8013 Jakarta, 13 Agustus 2010. Kepala BPOM Pekanbaru, Drs I Gde Nyoman Suandi APt M mengatakan pengawasan yang dilakukan terhadap obat dan makanan sudah menjadi bagian tugas rutin dari BPOM. Namun terkait dengan surat BPOM RI tentang obat tradisional yang menggunakan bahan kimia yang berbahaya, pihaknya semakin meningkatkan pengawasan di lapangan.
Dalam surat tersebut, disebutkan ada sedikitnya 21 jenis obat tradisional yang menggunakan bahan kimia yang berbahaya tersebut. “Dan saya akan cek nanti ke bawah. Apakah sudah ada yang diketemukan atau belum,” ujarnya.
Bila memang ada diketemukan, I Gde Nyoman Suandi menyebutkan, sesuai dengan aturan yang ada, apotik, maupun tempat-tempat penjualan obat tradisional tersebut akan diberikan teguran. Tahap pertama, akan diberikan teguran secara lisan. Bila juga tidak diindahkan, BPOM akan mengeluarkan teguran secara tertulis. “Namun kalau itu juga tidak diindahkan, kita akan menarik seluruh obat-obat tradisional yang menggunakan bahan kimia yang dijual itu untuk ditarik dari peredarannya,” tegasnya.
PEKANBARU - Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) Pekanbaru, semakin gencar meningkatkan pengawasan terhadap obat-obatan yang beredar di Pekanbaru
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Tiga Ratu Dunia Meriahkan Grand Final Miss Teen Beauty Indonesia dan Indonesian Stars Search 2024
-
Menjelang Perayaan Natal, Discovery Ancol Persembahkan Chrismast Tree Lighting
-
Pertama Kali Bermain Film Horor, Rachel Vennya Ingin Keluar Dari Zona Nyaman
-
Salam Rancage Membuat Olahan Sampah Kertas Menjadi Produk Premium
-
Bentrok Ormas di Pekanbaru, Polda Jatim Buru Seluruh Pelaku | Reaction JPNN
BERITA LAINNYA
- Kesehatan
Atasi Sembelit dengan Menggunakan 10 Pengobatan Alami Ini
Selasa, 26 November 2024 – 02:01 WIB - Kesehatan
5 Khasiat Kismis, Bantu Turunkan Risiko Serangan Penyakit Ini
Selasa, 26 November 2024 – 02:00 WIB - Kesehatan
Ketahui Penyebab Utama Tipes, Simak juga Tip Pengobatannya dari IDI Kabupaten Batang
Senin, 25 November 2024 – 11:47 WIB - Kesehatan
Kenali Gejala dan Pengobatan yang Tepat untuk Katarak, Simak Info dari IDI Blora Ini
Senin, 25 November 2024 – 09:43 WIB
BERITA TERPOPULER
- Sepak Bola
Piala AFF 2024: Mimpi Timnas Indonesia Menghapus Kutukan Runner Up
Selasa, 26 November 2024 – 05:17 WIB - Liga Indonesia
Alasan Mantan Pelatih Timnas Malaysia Menerima Pinangan Persis Solo
Selasa, 26 November 2024 – 05:47 WIB - Gosip
Maafkan Ayus dan Nissa Sabyan, Ririe Fairus: Sudah Masa Lalu
Selasa, 26 November 2024 – 05:05 WIB - Destinasi
Cek Jadwal & Harga Tiket Bus AKAP dari Bali ke Pulau Jawa Selasa (26/11), Lengkap!
Selasa, 26 November 2024 – 05:37 WIB - Bisnis
Gantikan Posisi Wulan Guritno, Chef Juna jadi Komisaris Independen PT Lima Dua Lima Tiga
Selasa, 26 November 2024 – 03:08 WIB