Calon Pengantin di Bawah Jembatan Bikin Heboh, Ditanya Polisi Jawabnya Berbelit-belit
Tim khusus beranggotakan personel satintelkam, satreskrim, dan satresnarkoba mulai menyelidiki kasus tersebut. Tim melakukan olah tempat kejadian perkara serta menggali keterangan, termasuk memeriksa KM.
Namun saat pemeriksaan, KM mengakui bahwa kejadian tersebut hanya rekayasanya saja. Hasil pemeriksaan dokter juga tidak ditemukan tanda-tanda kekerasan di tubuh KM.
AKP Dwi Arys Purwoko menyebutkan sejak awal polisi mencurigai keterangan pelaku.
Sebab KM berbelit-belit saat dimintai keterangan dan polisi menemukan sejumlah kejanggalan lainnya.
"Setelah diperiksa lebih lanjut, KM akhirnya mengaku bahwa dirinya dirampok dengan kerugian uang Rp11 juta dan emas delapan mayam tidak ada. Semua itu rekayasa KM," ujar AKP Dwi Arys Purwoko. (antara/jpnn)
Hotman Paris Isolasi Diri, Ada Apa?