Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Dokter Maytri: Kasus COVID-19 di Badui Masih Nol Persen

Rabu, 30 Juni 2021 – 21:11 WIB
Dokter Maytri: Kasus COVID-19 di Badui Masih Nol Persen - JPNN.COM
Masyarakat Badui yang tinggal di pedalaman Kabupaten Lebak, Banten. Foto: ANTARA/Masnyur S

Menurut dia, petugas medis Puskesmas Cisimeut mengapresiasi tetua adat masyarakat Badui yang juga Kepala Desa Kanekes Jaro Saija.

Di mana Puskesmas Cisimeut membawahi pelayanan di enam desa, namun yang disiplin dan mematuhi program pemerintah untuk pelayanan vaksinasi publik bagi aparatur desa hanya Jaro Saija yang dilakukan vaksin.

Sedangkan, aparatur di lima desa lainnya hingga kini tidak ada yang divaksinasi.

"Kami sudah melaporkan ke Bapak Camat Leuwidamar agar mereka bisa dilakukan vaksinasi itu," katanya.

Sementara itu, Jaro Saija mengatakan jumlah warganya itu tercatat 11.800 jiwa tersebar di 68 kampung hingga kini tidak ditemukan penyebaran COVID-19.

Masyarakat suku Badui dengan merebaknya penularan virus corona dilarang ke luar daerah, seperti Jakarta, Tangerang, dan Bogor untuk mencegah pandemi COVID-19.

"Semua warga Badui sudah dilakukan pencegahan penularan virus corona dengan minum obat tradisional dari cikur dan jahe merah," katanya. (antara/jpnn)

Video Terpopuler Hari ini:

Kasus penyebaran COVID-19 di kawasan pemukiman masyarakat Badui di pedalaman Kabupaten Lebak, hingga kini masih nihil atau nol persen.

Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close