Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Empat Pria Mabuk di Pesawat Hingga Buka Paksa Rok Pramugari

Kamis, 06 Juni 2019 – 06:35 WIB
Empat Pria Mabuk di Pesawat Hingga Buka Paksa Rok Pramugari - JPNN.COM
Polisi menangkap empat pria yang mabuk di pesawat. Foto: Istimewa

Maskapai Thomas Cook terpaksa harus membayar sekitar £ 35.000 serta menyiapkan penerbangan baru untuk penumpang yang tidak nyaman dengan pengalihan itu.

Sebagian dari penumpang memilih kembali ke Inggris dan batal melanjutkan penerbangan ke Las Vegas. Biaya pesawat kembali ke Inggris ditanggung oleh Maskapai Thomas Cook. (one/ps)

Insiden itu membuat kapten pilot terpaksa mengalihkan penerbangan dan menurunkan para brandalan asal Inggris tersebut.

Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News