Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Flyover Cakung Beroperasi, Marunda Tak Macet Lagi

Jumat, 13 April 2012 – 05:05 WIB
Flyover Cakung Beroperasi, Marunda Tak Macet Lagi - JPNN.COM
Sementara itu, pemeliharaan jembatan dilakukan oleh kontraktor yang berkewajiban mengganti konstruksi jembatan bila terjadi kerusakan selama 10 tahun. Sedangkan kerusakan ringan bisa diambil dari pos anggaran pemeliharaan rutin di DPU DKI.

Pada bagian lain, Kanit Lantas Polsek Cilincing AKP Iskandar mengatakan, dengan dioperasikannya Jembatan Cakung Drain, kemacetan di Jalan Akses Marunda, bisa terurai. Kemacetan lebih banyak disebabkan, kendaraan dari arah barat dan timur, harus bergantian menaiki jembatan.

Kini pemandangan tersebut sudah tidak ada lagi. Kendaraan dari barat dan  timur, tidak perlu bergantian naik jembatan. Masing-masing jalur, sudah langsung menuju jembatan.

"Di kawasan ini, kepadatan arus lalu lintas terjadi mulai jam 7 hingga jam 12 siang. Kemudian berlanjut lagi mulai pukul 2 siang sampai jam 5 sore," ujar Iskandar, kemarin. "Kemacetan bisa sepanjang 3 km, mulai dari perapatan Marunda sampai perbatasan Cacing (Cakung-CIlincing),"  ujarnya.

       

PENGGUNA kendaraan bermotor di Jalan Akses Marunda, Jakarta Utara kembali bernafas lega. Pasalnya, jalur tambahan pada Fly Over (FO) Cakung Drain

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close