Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Hasil Survei, Mahasiswa dan Dosen Universitas Indonesia Kurang Nyaman Belajar Tatap Muka Penuh

Senin, 19 April 2021 – 22:41 WIB
Hasil Survei, Mahasiswa dan Dosen Universitas Indonesia Kurang Nyaman Belajar Tatap Muka Penuh - JPNN.COM
Fakultas Hukum Universitas Indonesia menjadi fakultas hukum terbaik di Indonesia. Foto: Humas FHUI

Lebih lanjut dikatakan, para civitas akademika UI yang menjadi responden tersebut berharap agar persiapan sudah dilakukan dengan memerhatikan aspek penegakan protokol kesehatan (prokes) yang ketat, melakukan vaksinasi terhadap dosen, vaksinasi tenaga kependidikan, dan vaksinasi mahasiswa, yang dilaksanakan secara berkala.

 Selain itu, para responden juga berharap agar kuliah tatap muka hanya dilakukan pada mata kuliah yang sangat memerlukan interaksi langsung, seperti kuliah lapangan dan praktikum.

"Kami akan mempersiapkan kebijakan sebaik mungkin seandainya nanti UI menerapkan pembelajaran bauran pada semester mendatang, kecuali untuk kegiatan yang sangat memerlukan interaksi langsung," tandas Prof Abdul. (esy/jpnn)

universitas Indonesia melakukan survei persiapan kegiatan belajar mengajar di semester gasal, hasilnya banyak yang pilih blended learning

Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close