Honda Indonesia Kembali Recall 7330 Unit, Cek Mobil Kamu!
Senin, 12 Agustus 2019 – 17:52 WIB
“Honda kembali mengingatkan kepada konsumen yang mobilnya teridentifikasi recall airbag inflator dan belum melakukan perbaikan, agar segera datang ke dealer resmi Honda terdekat untuk melakukan penggantian komponen airbag tersebut,” tulis HPM dalam keterangan resmi. (mg8/jpnn)