Dijelaskan, beberapa negara Uni Eropa menempati posisi investor utama di Indonesia. dicontohkan, Inggris yang menjadi negara dengan nilai investasi terbesar kedua serta Belanda yang menduduki posisi ke enam. Manufaktur dan energi menjadi sektor yang menjadi sasaran investasi oleh pemodal asal Uni Eropa. ’’Karakter investor dari Uni Eropa itu memiliki banyak pertimbangan. Untuk itu, tetap harus butuh pembuktian,’’ katanya. (res)
JAKARTA - Sejumlah sektor bakal menghadapi ketatnya regulasi yang diberlakukan uni eropa dalam mengejar peluang kerjasama antara indonesia dan uni