Inilah Ikhtiar Bea Cukai dan Kanwil DJP Sukseskan Akselerasi KEK Singhasari
Senin, 22 Februari 2021 – 23:00 WIB
Vita juga memaparkan pihaknya tentu akan memberikan berbagai kemudahan fasilitas perpajakan kepada para investor yang menanamkan modalnya di KEK ini.
“Tujuannya ya memang untuk percepatan pelaksanaan berusaha di KEK sekaligus untuk menunjang pengembangan ekonomi nasional di wilayah ini,” ujarnya. (*/jpnn)