Intervensi Pemerintah Masih Lemah
RPG Salurkan BantuanSabtu, 30 Oktober 2010 – 07:39 WIB
Ia berharap ke depan pemerintah terus menerus berperan seperti pemadam kebakaran. "Harusnya sudah bisa belajar dari bencana sebelumnya. Akses komunikasi misalnya tidak pernah dibenahi. Padahal itu sangat dibutuhkan saat bencana. Begitu juga sistem peringatan dini sepertinya tak berfungsi. Yang penting bukan hanya membangun infrastruktur fisiknya tetapi harus sejalan dengan upaya menumbuhkan kesadaran masyarakat sehingga pengadaan alat yang nilainya miliaran rupiah itu tidak sia-sia," tukasnya. (geb)