Intip Ini 5 Kado Natal yang Baik untuk Kesehatan
Tidak sempat membeli kado Natal, tetapi ingin memberikan hadiah yang sehat? Mudah saja, voucer kelas olahraga atau pusat kebugaran bisa menjadi alternatif yang Anda pilih.
Kelas olahraga yang dipilih, misalnya pilates, tinju, yoga, zumba atau disesuaikan dengan kondisi si penerima kado dan budget Anda. Berkat adanya voucer ini, penerima kado Natal dari Anda akan lebih termotivasi untuk berolahraga.
Beberapa pilihan kado Natal di atas bisa Anda jadikan pilihan untuk diberikan pada orang tersayang, agar mereka lebih sehat dan bugar di tahun-tahun berikutnya.
Satu hal yang perlu diingat, hadiah tidak harus mahal. Yang penting, manfaatnya benar-benar dirasakan oleh sang penerima.(NB/AYU/klikdokter)