Jadi Caleg di Australia Barat, Tersangka Pencuri Kini Buron
Selasa, 08 September 2015 – 14:21 WIB
Ia juga menyampaikan rencana-rencananya melalui video dengan cara tampil mengenakan burka dan bikini.
Kepada kelompok media Fairfax sebelumnya Teresa membantah tuduhan pencurian.
Ia juga mengatakan tidak akan menyerahkan dirinya kepada polisi dengan alasan ia tidak melakukan kesalahan apa-apa.
Teresa menolak mengungkapkan keberadaannya. "Mungkin saja saya berada di China," katanya.
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Australia tidak dapat mendiskualifikasi caleg ini kecuali jika ia terbukti bersalah dan dijatuhi hukuman penjara satu tahun atau lebih.