Jasa Raharja Sediakan Santunan Rp950 Juta
Minggu, 12 Februari 2012 – 08:54 WIB
Namun, dari tujuh orang korban yang dirujuk itu, hanya lima yang menjalani perawatan di RS PMI. Sedangkan dua lainnya, yakni Santi dirujuk ke RSPAD Gatot Subroto dan Nur Mas memilih menjalani rawat jalan.
Rata-rata korban mengalami patah tulang di bagian kaki, tangan, serta cidera kepala. Dua orang dirawat di ruang Dahlia, satu orang dirawat di Paviliun Mawar, satu lainnya di Paviliun Anggrek serta satu orang di ruang ICU. (rur)