Kapasitas RS Milik Pemda DKI Terus Ditambah
Senin, 25 Februari 2013 – 21:12 WIB
Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo mengakui adanya lonjakan pasien yang cukup besar sejak diberlakukannya KJS pada November tahun lalu. Hal ini mengakibatkan banyak pengguna KJS yang tidak terlayani oleh rumah sakit. (dil/jpnn)