Kasus Allianz Kurang Bukti, Polda Terbitkan SP3
Senin, 13 November 2017 – 21:07 WIB
Dia juga menegaskan bawah citra industri asuransi harus dipulihkan dan dilakukan secara bersama-sama oleh seluruh pihak dalam industri, tidak bisa sendiri-sendiri.
Sebelumnya, penetapan status tersangka kepada mantan Presiden Direktur PT Asuransi Allianz Life Indonesia, Joachim Wessling sempat membuat geger industri asuransi.
Belakangan bahkan telah berhembus kabar bahwa kasus tersebut diduga ada kaitannya dengan praktek-praktek penipuan dalam klaim asuransi yang dilakukan oleh sekelompok orang.
Polisi juga menduga ada komplotan nasabah yang ingin membobol Allianz dengan modus klaim asuransi.(chi/jpnn)