Kasus Jaksa Peras Guru Diusut Kejagung
Selasa, 23 Juli 2013 – 11:47 WIB
”Pemeriksaaan dugaan Tipikor tetap berlanjut, dipastikan tidak akan terpengaruh,” tandas dia.
Sebelumnya, pada Jumat (19/7) lalu, masyarakat Kabupaten OKU dihebohkan dengan beredarnya rekaman video yang menampilkan sejumlah guru dan kepala sekolah diperas oleh oknum pegawai Kejari Baturaja, video tersebut langsung direspon pihak kejaksaan dengan menurunkan tim untuk melakukan pemeriksaan secara langsung. (vot)