Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Kaya Vitamin dan Mineral, Ini 7 Manfaat Kesehatan Rumput Laut

Kamis, 15 Oktober 2020 – 12:46 WIB
Kaya Vitamin dan Mineral, Ini 7 Manfaat Kesehatan Rumput Laut - JPNN.COM
Rumput laut yang sedang dijemur. Foto: Dok.JPNN.com

Fungsi dari omega-3 asam lemak adalah meningkatkan kolesterol baik atau HDL, serta mengurangi kolesterol jahat atau LDL.

4. Meningkatkan fungsi tiroid

Tiroid punya peranan penting bagi sistem metabolisme tubuh.

Untuk menjalankan fungsinya, kelenjar tiroid butuh asupan yodium yang bisa didapat dengan mengonsumsi rumput laut atau garam beryodium.

Sebab, kekurangan yodium bisa menyebabkan hipotiroid.

5. Meningkatkan kesehatan jantung

Rumput laut merupakan sumber serat larut air yang baik dan mengandung asam lemak omega-3.

Serta antioksidan yang bermanfaat untuk kesehatan jantung.

Ada beberapa manfaat baik rumput laut untuk kesehatan tetapi jangan juga terlalu sering mengonsumsinya.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close