Kemenhub Gelar Sosialisasi Peraturan Perundang-Undangan
Rabu, 20 September 2017 – 05:01 WIB
Dengan diselenggarakan Sosialisasi ini, diharapkan hasilnya bisa ditindaklanjuti oleh masing-masing unit kerja yang membidangi sarana dan prasarana transportasi jalan.
"Dengan begitu maka Peraturan Perundang-undangan dimaksud dapat diimplementasikan dengan baik," harapnya.(chi/jpnn)