Kemenko PMK Fokus 4 Prioritas Nasional
Prioritas kedua adalah pengurangan kesenjangan antarwilayah melalui penguatan konektivitas dan maritim.
Adapun program prioritas yang menjadi fokus Kemenko PMK adalah percepatan pembangunan daerah tertinggal dan desa, percepatan pembangunan Papua dan Papua Barat, serta penanggulangan bencana.
Prioritas ketiga adalah peningkatan nilai tambah ekonomi melalui pertanian, industri, dan jasa produktif dengan program-program prioritas.
Yaitu, percepatan pinang keahlian tenaga kerja, pengembangan IPTEK dan inovasi untuk meningkatkan produktivitas.
Prioritas keempat adalah stabilitas nasional dan kesuksesan pemilu dengan program prioritas, yaitu kamtibmas dan keamanan diberikan serta efektivitas diplomasi. (adv/jpnn)