Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Kisah Nova Ruth Mengarungi Berbagai Lautan dengan Arka Kinari demi Lingkungan

Senin, 27 Juni 2022 – 15:03 WIB
Kisah Nova Ruth Mengarungi Berbagai Lautan dengan Arka Kinari demi Lingkungan - JPNN.COM
Kru Kapal Arka Kinari ketika sedang melakukan pertunjukan di Pelabuhan Pondok Dadap Sendang Biru, Desa Tambakrejo, Kecamatan Sumbermanjing Wetan, Kabupaten Malang, Jawa Timur, 10 Juni 2022. Foto: Ridho Abdullah/JPNN.com.

jpnn.com - Nova Ruth menggunakan kapal Arka Kinari yang tak begitu besar untuk mengarungi separuh lautan di bumi. Dengan kapal layar tersebut, penyanyi asal Malang itu mengusung misi kampanye lingkungan guna menyadarkan masyarakat soal bencana ekologis.

Laporan Ridho Abdullah Akbar, Malang

ARKA Kinari bukanlah kapal besar. Panjangnya hanya 18 meter.

Kapal itu memiliki dua tiang layar yang berdiri tegak dengan tali dengan dua tiang berhasil melewati 2 samudra. Puluhan tali terikat pada kedua tiang itu.

Belum lama ini, kapal buatan 1947 tersebut bersandar di pantai selatan Malang setelah melintasi Samudra Atlantik dan Samudra Pasifik.

Kini Arka Kinari dimiliki musisi asal Malang, Nova Ruth, yang membeli bekas kapal ikan itu dari pasangan Belanda-Belgia.

Pemilik nama lengkap Nova Ruth Setyaningtyas itu bersama pasangannya, Grey Filastine, membeli Arka Kinari pada 2012.

Nova mengungkapkan Arka Kinari memulai perjalanan dari Rotterdam, Belanda, pada 2019.

Nova Ruth, penyanyi asal Malang, menggunakan kapal Arka Kinari untuk mengarungi separuh lautan di bumi. Bagaimana kisahnya?

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News