KRI Nanggala Tenggelam, Dubes Lyudmila: Ini Pernah Terjadi dalam Sejarah Rusia
Rabu, 28 April 2021 – 19:34 WIB
Deteksi terhadap beberapa bagian kapal selam diperoleh setelah KRI Rigel-933 menjalankan pencarian di perairan utara Bali menggunakan multibeam echo sounder (MBES), yang kemudian dilanjutkan oleh kapal milik Singapura. (ant/dil/jpnn)