Pendanaan proyek ini termasuk dalam Program Percepatan Pembangunan Pembangkit 10.000 MW yang bersumber dari anggaran PLN sebesar 15 persen dan 85 persen dari sindikasi Bank Rakyat Indonesia serta 6 Bank Pembangunan Daerah (BPD) di Indonesia. Enam BPD tersebut adalah DKI Jakarta, Papua, Sumatera Selatan, Sulawesi Selatan, Sumatera Utara, dan Kalimantan Selatan. (tri)
TANAH LAUT – Menunggu selama dua tahun lagi, krisis listrik yang terjadi di wilayah Kalsel-teng bakal teratasi. Kekurangan daya yang selama