Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Lewat Cara Ini Kominfo Ajak Generasi Muda Perangi Narkoba

Senin, 10 April 2023 – 22:12 WIB
Lewat Cara Ini Kominfo Ajak Generasi Muda Perangi Narkoba - JPNN.COM
Direktorat Informasi dan Komunikasi Politik, Hukum, dan Keamanan, Direktorat Jenderal Informasi dan Komunikasi Publik, Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemkominfo) bekerja sama dengan Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Sumatra Utara dan Politeknik Negeri Medan, menggelar talkshow Ngabuburit Indonesia Bersinar (Bersih Narkoba). Foto dok Kominfo

Dosen Psikologi Universitas Sumatra Utara, Amalia Meutia menjelaskan tentang kecanduan narkoba dari sisi psikologi.

Menurutnya, addiction atau kecanduan dapat dikalahkan oleh connection atau keterikatan. Maka dengan memperbanyak hubungan dan komunikasi dengan orang lain, akan menjauhkan seseorang pada adiksi.

“Nature manusia diciptakan untuk terikat pada hal tertentu. Jika hal tersebut hal yang baik bahkan pada hal yang buruk sekalipun. Oleh sebab itu, kita perlu terikat pada hal-hal dan kegiatan yang positif,” seru Amalia.(chi/jpnn)

Mahasiswa didorong untuk turut menjauhi narkoba, terlibat dalam menggunakan dan bahkan mengedarkan.

Redaktur & Reporter : Yessy Artada

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close