Marzuki Bantah DPR jadi Bunker Koruptor
Senin, 03 Mei 2010 – 21:33 WIB
"Ini bisa dilihat dari penanganan kasus korupsi di daerah yang hanya dikenakan pada kepala daerah yang ingin maju kembali dalam pilkada, sementara banyak kasus yang jelas seperti kasus pemilihan Deputi Gubernur BI, Miranda Goelton dengan saksi dan barang bukti yang lengkap tidak ditangani utuh oleh KPK," kata Daday. (fas/jpnn)